"halo para lelaki, saran saja, carilah calon istri yang cerdas, bermoral, dan sholehah. Sebab beberapa tahun ke depan, sepertinya tahun-tahun yang berat bagi anak-anak kita. Tahun dimana moral dan religiusitas menjadi nomer sekian. Setidaknya partnermu nanti harus bisa diajak berjuang bersama untuk membangun sekolah pertama bagi anak-anakmu."
No comments:
Post a Comment